Kejaksaan Negeri MBD dan Kwarcab MBD Berkolaborasi Memperingati HUT Adhyaksa 2024

By admin 12 Jul 2024, 14:29:12 WIB Berita Terkini
Kejaksaan Negeri MBD dan Kwarcab MBD Berkolaborasi Memperingati HUT Adhyaksa 2024

 

Maluku Barat Daya, 12 Juli 2024 – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Adiyaksa tahun 2024, Kwartir Cabang (Kwarcab) Pramuka Maluku Barat Daya berkolaborasi dengan Kejaksaan Negeri Maluku Barat Daya mengadakan Kemah Bakti. Kegiatan ini mengusung tema "Generasi Muda Berwawasan Hukum, Berkarakter, dan Berbakti untuk Bumi Kalwedo".